Sharing Koneksi Internet dari Laptop ke HP Android

Berawal dari rasa penasaran membuat saya untuk mencoba Membuat Hotspot menggunakan Wi-Fi Laptop tanpa Ad Hoc ke android. Kalau share koneksi internet dari HH andorid ke Laptop atau ke gedget lainnya sih gampang;gak dibutuhkan aplikasi atau pun keahlian khusus. Untuk  Sharing Koneksi Internet dari Laptop ke HP Android pastikan anda memiliki aplikasi Connectify  yang bisa anda dunlud  disini . Setelah di dunlud dan di-install, hidupkan Wifi laptop, lalu klik notifikasi icon yang berada didekat jam, seperti gambar dibawah.

UPDATE : BERHUBUNG BANYAK YANG REQUEST APLIKASI INI ;

SILAHKAN UNDUH DISINI atau DISINI

SAYA TIDAK BERTANGGUNGJAWAB ATAS PEMAKAIAN APLIKASI INI

DAN SAYA TIDAK MENGAJARI ANDA UNTUK MEMBAJAK APLIKASI

UNTUK PASSWORD RAR NYA : slazhpardede

Kemudian Akan muncul kotak seperti dibawah ini :

Kemudian Isi Settingan seperti ini :

Hotspot name: diisi sesuka hati 😀 disini saya isi “pardede”
Password: 8 karakter
Internet: pilih koneksi internet yg akan di share
WiFi dan Mode dibiarkan apa adanya saja,
setelah itu klik Start Hotspot untuk membuat laptop anda menjadi hotspot.

Aktifkan device Android anda lalu connect. Seperti gambar ini :

NB : perhatikan nama koneksinya sama kan “pardede” hehehe

Selamat sekarang anda bisa membagi internet di laptop anda ke Android, Smartphone lainnya tanpa khawatir menghabiskan pulsa atau membeli Wi-Fi Router.

Tested in Windows 7;work 100%;connectify pro

SELAMAT MENCOBA

 Sumber : pribadi

Artikel Lainnya :